Postingan

Harga Bawang Merah Mengkhwatirkan

Gambar
"Dulu dipuja kini di siasia", kalimat itu yang pas untuk mengungkapkan kondisi komoditas bawang merah saat ini yang serasa tidak berharga seperti dahulu. Dari pantauan bertanidisawah.blogspot.com di Pasar Bawangan Dringu, Kabupaten Probolinggo harga bawang merah mengalami penurunan harga yang cukup signifikan. Harga beli dari petani sebesar Rp.8.000/kg sedangkan pada bulan Agustus 2017 kemarin harga dari petani masih berkisar Rp.17.250/kg, Hal ini berdampak pada semangat petani untuk menanam kembali komoditas bawang merah dikarenakan petani trauma untuk menanam lagi. Menurut Sugeng Budiono petani yang berhasil bertanidisawah.blogspot.com wawancara menuturkan," Kami sebagai petani merasa trauma apabila harga bawang merah terus mengalami penurunan dan tetap pada harga saat ini, pemerintah harus segera memberi solusi bagi petani bawang merah seperti kami, supaya petani tidak terus merugi". Sugeng juga menuturkan bahwa:"hasil panen saat ini tidak menutupi pe